Friday, 15 February 2013

Aplikasi Twitter Keren untuk Para Pengguna Android

Bermain twitter memang mengasikan apalagi di dukung dengan aplikasi yang mempunyai fitur melimpah. Nah, bila kalian pengguna Android ada aplikasi rekomendasi tim Jeruknipis yaitu Carbon for Android.
Aplikasi third-party ini memiliki user experience yang baik sekali. Awalnya aplikasi khusus untuk ngetweet ini lahir untuk para pengguna Windows Phone 8, kali ini dots & line selaku developernya menghadirkan khusus untuk para pengguna smartphone robot hijau. Berikut merupakan beberapa keunggulan Carbon for Android :
- Tilt Timeline to Refresh
- Power Scroll: Scroll/Swipe up or down using Two fingers to jump to top or bottom of Timelines
- Tap+Hold on Tweets to make everything clickable right on the Timeline
- QuickTimeline, home screen quick Timeline for Lists, Searches, Trends, etc...
- Rich Timelines with full inline images and videos
- Rich and HD style for User Profiles
- Rich and fun Conversation View
- Threaded Direct Messages
- Background updates with quick actions for Jelly Bean, per account
- Username Autocomplete
- Filters for Hashtags, Users, and Keywords

Nah, yang asik, kamu bisa memiliki aplikasi ini gratis! Saat ini Carbon for Android telah di-download oleh 3.000 pengguna Android di Google Play Store. Sekarang giliran kalian mencicipi aplikasi ini. Makin hits di Twitter deh!

Related Posts

Aplikasi Twitter Keren untuk Para Pengguna Android
4/ 5
Oleh