Aplikasi ini sengaja dibuat gratis agar tidak hanya jurnalis, namun para pengguna HTC pun bisa mengunduhnya. Selain berita-berita resmi mengenai HTC, terdapat juga topik-topik lain yang berhubungan dengan HTC dan industri smartphone.
Belum ada pernyataan resmi dari HTC mengenai aplikasi ini, namun mungkin saja semenjak ditinggal jajaran petingginya karena pemotongan gaji. HTC mengurangi alokasi dana untuk menggelar konferensi pers, dan setiap ada berita baru mengenai HTC hanya disampaikan melalui aplikasi ini.
HTC Membuat Aplikasi HTC Newsroom Untuk Para Jurnalis
4/
5
Oleh
Unknown